Menengok Salah Satu Pura Tertua di Nusantara

Area dalam pura via Baltyra.com

Masuk lebih dalam

 

Masuk ke dalam lagi, sebelah persembahyangan, terdapat tempat peristirahatan sementara, di bawahnya terdapat aula besar seperti pendopo yang biasanya digunakan untuk acara-acara khusus dan pagelaran kesenian Jawa-Bali.

Tempat tersebut adalah Pura Mandara Giri Semeru Agung. Tempat umat Hindu melakukan perayaan besar (Karya Agung). Di waktu- waktu tertentu kita akan mendapati banyak bus diparkir berjajar di sekitar pura dan banyak orang memakai udeng putih. Yang sebagian besar berasal dari Bali.